Kamis, 18 Agustus 2011

Ejaan yang disempurnakan II


A.    Penulisan kata serapan

1.      Adaptasi
·         Sistem pemerintahan di Indonesia menganut azas demokrasi.
·         Kebanyakan anak lebih suka menonton film di bioskop.
·         Untuk menjadi sekolah terbaik, sekolah tersebut harus sudah memenuhi standar mutu pendidikan yang berkualitas.
·         Metode penelitian ini menggunakan data kualitatif.
·         Untuk menjadi anak yang pintar, kita harus belajar dengan optimal.

2.      Adopsi
·         Kebanyakan Ibu lebih suka berbelanja di Supermarket dibandingkan di pasar.
·         Di Garut telah di buka Mall yang serba guna.
·         Pizza adalah makanan kesukaan saya.
·         Softlense sudah banyak di gunakan oleh banyak orang.
·         Setiap kendaraan, harus di service supaya tetap nyaman saat di gunakan.

3.      Penerjemahan
·         Cita cita saya adalah ingin menjadi seorang dokter.
·         Nazaruddin di periksa oleh KPK  karena terkait kasus korupsi pembangunan proyek wisma atlit.
·         Noni adalah salah satu mahasiswi fakultas Psikologi yang baru saja menyelesaikan kuliahnya.
·         Ibu saya adalah seorang wanita karir yang sukses.
·         Adik saya ingin menjadi seorang aktor.

B.     penulisan kata gabung

1.      Kata dasar tanpa imbuhan
·         Ruangan ini perlu di tata ulang kembali.
·         Berita kematiannya masih Simpang Siur.
·         Di Indonesia terdapat Aneka Ragam kebudayaan.
·         Pekerjaan ini tidak perlu campur tangan dari pihak lain.
·         Tanah ini akan di ambil alih oleh pihak yang berwajib.

2.      Bentuk dasar berupa gabungan kata
·         Ayah saya seorang pekerja keras.
·         Para pegawai sedang menata ulang ruangan ini.
·         Pada saat mudik, kendaraan di jalan tol terlihat padat merayap.
·         Korban bencana alam itu perlu uluran tangan kita.
·         Saya baru saja berjabat tangan dengan para dosen.

3.      Bentuk dasar berupa gabungan kata yang mendapatkan awalan dan akhiran
·         Nori merasa dianaktirikan oleh istri yang baru saja di nikahi oleh ayahnya.
·         Doni menumpahruahkan seluruh isi hatinya kepada gadis pujaannya .
·         Tania mencampuradukan urusan sekolah dengan urusan pribadinya.
·         Permainan sepak bola lebih menitikberatkan pada keahlian kaki untuk menguasai bola.
·         Pak Roni sedang mencoba membudidayakan ikan hias.

4.      Salah satu unsur gabungan kata hanya di pakai dalam kombinasi gabungan kata
·         Rapat sidang paripurna kembali ricuh.
·         Wanita tidak di perbolehkan untuk melakukan poliandri.
·         Setiap mahasiswi di haruskan mempunyai no telepon dosen walinya.
·         Dampak dari radiasi nuklir di jepang, terasa sampai ke mancanegara.
·         Pemerintah Indonesia menggunakan sistem pemerintahan yang demokrasi.

5.      Gabungan kata yang di tulis serangkai
·         Terimakasih atas perhatian Bapak dan Ibu.
·         Sebelum melakukan sesuatu lebih baik kita mengucapkan bismillah terlebih dahulu.
·         Bagaimanapun kelakuannya dia tetap saudara kita.
·         Kami turut berdukacita atas kepergiannya.
·         Hari ini penuh dengan sukacita.

C. Penulisan bentuk singkat 

1. Singkatan 

A. singkatan nama orang
·         Kepada Sdr. Akhmad di tunggu di ruang komputer oleh Bapak Ramdan.
·         Let. Syarif di minta untuk menjadi pemimpin upacara.
·         Dr. Janna adalah dosen pengajar mata kuliah Anatomi.
·         Hj. Yani terpilih sebagai kepala desa.
·         Keluarganya sangat berat untuk mengikhlaskan kepergialn Alm. Jaja yang baru saja meninggalkannya.



B. singkatan umum            
·         Setiap pertemuan di kelas, setiap siswa di haruskan ttd. di buku absensi.
·         Silahkan kerjakan latihan nya di Hlm. 3.
·         Anak-anak itu sedang Lat. Baris berbaris untuk upacara Kemerdekaan RI.
·         Peralatan yang harus di bawa ketika mengukuti martikulasi adalah buku,pulpen dll.
·         Kepada Yth. Ibu Mia di tempat.

2. Akronim 

A. Akronim nama diri yang berupa gabungan huruf awal dari deret kata tulis seluruh nya dengan huruf kapital .
·         Megawati Soekarno Putri terpilih menjadi ketua partai PDIP.
·         Ayah saya bekerja di BPK.
·         Pa Syarif adalah ketua MUI di Garut.
·         Produk yang sudah ada di pasaran harus tercatat di BPPOM.
·         Kinerja KPK sedang di perbincangkan oleh banyak orang.

B. Akronim nama diri yang berupa gabungan suku kataatau gabungan huruf dan suku kata dari deret kata yang huruf awal nya ditulis dengan huruf kapital
·         Sesuai dengan keputusan yang di keluarkan oleh Depdiknas bahwa Ujian Nasional tahun ini akan di hapuskan.
·         Depkes telah mencatat ada 1.230 orang terkenal HIV/AIDS.
·         Dari tahun ke tahun Depag telah mencatat lonjakan angka perceraian sepasang suami istri.
·         Bappenas akan mengkaji ulang keputusan hasil rapat.
·         Roni S.H. terpilih sebagai Menkumham.

C. Akronim yang bukan nama diri yang berupa gabungan huruf,suku kata,atau pun gabungan keduanya dari deret kata seluruh nya ditulis dengan huruf kecil .
·         Pemilu kali ini akan dilaksanakan tahun 2014 mendatang.
·         Pada pilpres yang akan datang Sri Mulyani ikut mencalonkan dirinya.
·         Besok pagi di kampung ini akan diadakan pilkada.
·         Pildacil banyak di sukai oleh anak-anak.
·         Di hari kemerdekaan RI 88 orang  napi di lamongan mendapatkan remisi .


Kamis, 11 Agustus 2011

Ejaan yang disempurnakan 1

A.      Huruf Kapital

a.       Adik bertanya, “ Kapan kita berangkat?”
b.      Kakak bertanya, “ Mau kemana kita sekarang?”
c.       Ibu menasihatkan, “ Jangan sampai telat makan ya!”
d.       Nina bertanya, “ Kapan acaranya akan di mulai?”
e.      Didi bertanya, “ Ada yang belum datang?”

a.       Islam adalah agama yang Titan anut
b.      Tiada satu orang pun yang sempurna di dunia ini, kecuali Allah
c.       Setiap hari Tomy selalu membaca ayat suci Al-Qur’an
d.      Hanya kepada_Nya lah aku memohon ampunan
e.       Umat Kristen di wajibkan untuk menolong sesama manusia

a.       Raden Ajeng Kartini adalah pahlawan wanita yang hebat
b.      Nabi Muhammad adalah orang yang sangat jujur
c.       Sultan Rasyid berulang tahun hari ini
d.      Raden Lendra terpilih sebagai kepala desa
e.      Nabi Yusuf adalah orang yang sangat sabar dan penyayang

a.       Dede Yusuf terpilih menjadi Wakil Gubernur Jawa Barat
b.      Sri Mulyani ikut mencalonkan diri sebagai calon Presiden dalam pemilu 2014 mendatang
c.       Wakil Presiden Budiono ditengarai melakukan penggelapan dana Bank Indonesia
d.      Bupati Garut sedang melakukan kunjungan ke daerah yang terkena bencana
e.      Ayah saya bekerja di Departemen Agama

a.       Nita sangat pandai berbicara Bahasa Inggris
b.      Widi terpilih sebagai Ketua Kelas
c.       Zylfah adalah salah satu teman baikku
d.      Perempuan cantik itu bernama Amira
e.      Shelly adalah anak pertama dari dua bersaudara

a.       Saya lahir di bulan Oktober
b.      Minggu ini Ayah sudah berangkat lagi ke luar kota
c.       Hari Senin pagi, Nasrul sudah mulai masuk SMA
d.      Bulan ramadhan tahun ini dilaksanakan pada bulan Agustus
e.      Setiap hari Rabu saya harus membereskan ruangan kelas

a.       Gunung Guntur adalah gunung terbesar yang ada di wilayah Garut
b.      Salah satu obyek wisata yang banyak di datangi wisatawan adalah Gunung Papandayan
c.       Akibat letusan Gunung Merapi banyak orang yang kehilangan tempat tinggalnya
d.      Indonesia merupakan negara yang paling banyak penduduknya di kawasan Asia Tenggara
e.      Gunung yang di anggap suci oleh orang Jepang yaitu Gunung Fujiyama

a.       “ Kapan Ayah pulang?”,  tanya Uppi
b.      Ibu sedang memasak apa?”, tanya Merry
c.       “ Kenapa pagi – pagi sekali Ayah berangkatnya,Bu?” tanya Tami
d.      “ Bagaimana kondisi Ibu sekarang, Dok?”,  tanya Mirna
e.      “ Sedang apa Paman?”, tanyaku

B.      Huruf Miring

a.      Setiap pagi Ayah selalu menyempatkan diri untuk membaca koran Sindo
b.      Saya sudah menemukan resep makanan baru setelah Saya membaca tabloid Nova
c.       Setelah di iklankan di Pikiran Rakyat, akhirnya seorang anak perempuan ditemukan, setelah 5 hari kehilangannya
d.      Ibu sangat gemar sekali membaca Genie
e.       Mita mengikuti audisi menyanyi setelah mengisi formulir yang ada di tabloid Mama Mia

a.       Untuk memasukan program baru ke komputer sebaiknya di Instal terlebih dahulu
b.      Bagi anak remaja Up Date status merupakan hal yang wajib di lakukan setiap harinya
c.       Para murid sedang menyiapkan Costume yang akan di kenakan untuk pertunjukan nanti malam
d.      Kamelia sudah tiba di Airport  sejak tadi pagi
e.      Nina sedang membuat Pasport untuk keberangkatannya ke Singapore

a.       Nazarudin akan segera di Deportasi dari negara Thailand
b.      Carilah kata Baku dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia
c.       Program Imunisasi sangat penting untuk di lakukan
d.      Eksekusi lahan milik warga berakhir ricuh
e.      Maraknya politikus yang ingin memperkaya dirinya sendiri menyebabkan banyak kerugian untuk masyarakat